Rancang Bangun dan Implementasi Website Karang Taruna pada Desa Balongcabe Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro

WULANDARI, Eka Pratiwi and Susilo, Dahlan and Charolina, Astri (2020) Rancang Bangun dan Implementasi Website Karang Taruna pada Desa Balongcabe Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
COVER.pdf

Download (124kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (241kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (238kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (561kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (866kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (110kB)

Abstract

Karang taruna Desa Balongcabe Kecamatan Kedungadem Kabupaten Bojonegoro merupakan oraganisasi pemuda tingkat desa yang terbentuk dari pemuda antar Rukun Tetangga (RT) dan Rukun Warga (RW) di Desa Balongcabe. Penyampaian kegiatan atau agenda yang akan dilaksanakan yang masih menggunakan media sosial menghambat kinerja karang taruna Desa Balongcabe. Dalam mengembangkan media informasi kegiatan karang taruna dengan website menawarkan berbagai kemudahan dalam menyajikan informasi, kecepatan dan kenyamanan kemudian akses oleh masyarakat dengan menggunakan internet. Tujuan penelitian ini adalah membangun sebuah Website ditempat penelitian. Metodologi yang digunakan dalam perancangan menggunakan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, studi pustaka. Teknik pengembangan sistem menggunakan metode PIECES (Peformance, Information/Data, Economic, Control/Security, Efficiency, dan Service) dengan menggunakan enam variabel Website ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman PHP, Database MySQL dalam perancangan antarmuka. Hasil pengujian dengan skala likert, skala psikometrik yang umum digunakan dalam kuesioner, dan merupakan skala yang paling banyak digunakan dalam riset berupa survei. kepada pengguna dengan memberikan kuesioner kepada 20 responden yang diperoleh bahwa Website dikatakan mudah dipahami dari segi tampilan maupun fitur menu didalamnya.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Informatika
Depositing User: Dwi Ratna Sari
Date Deposited: 15 Dec 2020 07:22
Last Modified: 17 Jul 2024 03:53
URI: http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/157

Actions (login required)

View Item View Item