Pengaruh Senam Otak Terhadap Tingkat Depresi pada Lanjut Usia di Kampung Kraton Ulo Jajar Laweyan Surakarta

TJEUNFIN, Katharina Khintan and Suwarni, Anik and Murtutik, Lilis (2020) Pengaruh Senam Otak Terhadap Tingkat Depresi pada Lanjut Usia di Kampung Kraton Ulo Jajar Laweyan Surakarta. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
COVER.pdf

Download (39kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (532kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (57kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (192kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (86kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (60kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (17kB)

Abstract

Latar Belakang: Lanjut usia banyak yang mengalami depresi karena proses penuaan. Dampak depresi pada lansia menyebabkan kualitas hidup yang buruk dan meningkatkan fenomena bunuh diri. Salah satu terapi untuk mengurangi depresi adalah senam otak. Senam otak dapat mengaktifkan neocortex dan saraf parasimpatis untuk mengurangi peningkatan hormon adrenalin dalam tubuh yang dapat meredakan ketegangan psikis maupun fisik, sehingga jiwa dan tubuh menjadi relaks, seimbang serta depresi dapat berkurang. Tujuan: Menganalisis pengaruh senam otak terhadap tingkat depresi pada lanjut usia. Metode: Jenis penelitian menggunakan quasy-eksperimental dengan pendekatan one group pretest – post test. Populasinya semua lansia di Kampung Kraton Ulo yang berjumlah 32 orang, sampel diambil dengan rumus Slovin sebesar 25 orang, teknik pengambilan sampel purposive sampling. Sampel Teknik analisis data menggunakan Paired Sample T-Test. Hasil Penelitian: 1) Depresi sebelum diberikan intervensi senam otak pada lansia diperoleh rerata sebesar 11,48, 2) Depresi sesudah diberikan intervensi senam otak pada lansia diperoleh rerata sebesar 10,36, depresi turun sebesar 1,12, dan 3) Ada pengaruh yang signifikan pada senam otak terhadap tingkat depresi pada lansia di Kampung Kraton Ulo Jajar Laweyan Surakarta, dengan nilai thitung 10,647, dan nilai signifikansinya 0,001 (< 0,05). Simpulan: Ada pengaruh senam otak terhadap tingkat depresi pada lansia

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Keperawatan
Depositing User: Dwi Ratna Sari
Date Deposited: 24 Nov 2020 02:16
Last Modified: 01 Aug 2022 06:33
URI: https:///id/eprint/21

Actions (login required)

View Item View Item