Implementasi Digital Marketing di SMK Kriya Sahid Sukoharjo Guna Meningkatkan Jumlah Siswa Baru

Susilo, Dahlan and Ruswanti, Diyah and Fitriyadi, Farid Implementasi Digital Marketing di SMK Kriya Sahid Sukoharjo Guna Meningkatkan Jumlah Siswa Baru. [Dedication] (Submitted)

[img] Text
LAPKM_anggota_farid_Gasal 21.pdf

Download (1MB)

Abstract

Pendahuluan Laporan Beban Kerja Dosen merupakan Kegiatan tridharma perguruan tinggi yang dilakukan oleh dosen yang meliputi bidang : Pendidikan dan Pengajaran, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat, dan Penunjang Kegiatan Tridharma Perguruan Tinggi. Oleh karena itu, beban kerja dosen harus terdistribusi secara proposional dan terukur pada semua bidang kegiatan tridharma perguruan tinggi. Permasalahan SMK Kriya Sahid Sukoharjo memiliki permasalahan yang sedang dialami adalah (1) menurunnya jumlah siswa baru dari tahun ke tahun tidak dapat mencapai target minimal jumlah siswa yang memadai, (2) Jangkauan jaringan internet sekolah guna menunjang belajar siswa di lingkungan tempat tinggal, (3) Jaringan penyampaian informasi keberadaan sekolah di masyarakat sekitar sekolah. Hasil SMK Kriya Sahid Sukoharjo mampu membuat desain yang menarik, simple dan pesan mudah di tangkap untuk diupload pada social media dan website sehingga dapat menyampaikan informasi kepada masyarakat sekitar dengan lebih efektif.

Item Type: Dedication
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Informatika
Depositing User: Mr Farid Fitriyadi
Date Deposited: 18 Mar 2022 03:43
Last Modified: 18 Mar 2022 03:43
URI: http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/2162

Actions (login required)

View Item View Item