Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol Daun Adas (Foeniculum vulgare Mill) terhadap Pseudomonas Aeruginosa

PARTONOWATI, Partonowati and Ahwan, Ahwan and Qonitah, Fadilah (2021) Aktivitas Antibakteri Ekstrak Etanol Daun Adas (Foeniculum vulgare Mill) terhadap Pseudomonas Aeruginosa. Jurnal Farmasi Sains dan Praktis (JFSP), 7 (2). pp. 154-162. ISSN 2579-4558

[img] Text
Jurnal_S3_Ahwan_Genap2021.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (370kB) | Request a copy
Official URL: https://journal.unimma.ac.id/index.php/pharmacy/ar...

Abstract

Daun adas (Foeniculum vulgare Mill)merupakan tanaman herbal yang digunakanuntuk pengobatan. Senyawa flavonoid dan minyak astiri yang terkandung di dalam daun adas mempunyai efek antibakteri. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui aktivitas ekstrak daun adas terhadap bakteri Pseudomonasaeruginosa. Pengujian aktivitas antibakteri menggunakan metode eksperimental murni dengan rancangan acak pola searah dengan menggunakan metode ekstraksi yaitu maserasi dan uji aktivitas bakteri dengan metode difusi. Parameter yang diukur adalah diameter daya hambat yang terbentuk didaerah kertas cakram. Data diukur dengan pendekatan statistik Anova. Ekstrak daun adas memiliki daya hambat terhadap pertumbuhan bakteri Pseudomonasaeruginosayaitu pada konsentrasi 15 % (11,04 ± 1,59 mm), 25 % (13,68 ± 3,54 mm), 50 % (18,14 ± 2,04 mm), 75 % (20,53 ± 0,88 mm) dan 100 % (22,82 ± 0,32 mm) dibandingkan dengan kontrol negatif DimethylSulfoxide(DMSO) 1% (00,00 ± 0,00 mm), sedangkan pengujian dengan kontrol positif Gentamicin1% (22,82 ± 0,32 mm) dengan kategori kuat (10-20 mm) yaitu pada konsentrasi 15%, 25% dan 50%, kategori sangat kuat (>20mm) yaitu pada konsentrasi 75% dan 100%, nilai signifikansi statistik anavap<0,05.Dapatdisimpulkan bahwa ekstrak etanol daun adas (Foenicullum vulgareMill)mempunyai aktivitas antibakteri terhadap Pseudomonas aeruginosa. Nilai Konsentrasi Hambat Minimun (KHM) ekstrak etanol daun adas (Foenicullum vulgareMill)terhadap bakteriPseudomonas aeruginosasebesar 15 % b/v. Kata kunci: Antibakteri, Pseudomonas aeruginosa, Ekstrak Etanol dan Daun Adas

Item Type: Article
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Farmasi
Depositing User: Ahwan Abdul
Date Deposited: 03 Aug 2022 03:30
Last Modified: 03 Aug 2022 03:30
URI: https:///id/eprint/2300

Actions (login required)

View Item View Item