DITAWATI, Evara and Indriyati, Indriyati and Putra, Fajar Alam (2022) Hubungan Intensitas Bermain Game Online Terhadap Perilaku Agresif Mahasiswa Universitas Sahid Surakarta. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.
Text
COVER evara (1) - Indra Kusuma.pdf Download (774kB) |
|
Text
ABSTRAK evara (1) - Indra Kusuma.pdf Download (209kB) |
|
Text
EVARA DITAWATI_BAB I_2018121005 - Indra Kusuma.pdf Download (558kB) |
|
Text
EVARA DITAWATI_BAB II_2018121005 - Indra Kusuma.pdf Download (400kB) |
|
Text
EVARA DITAWATI_BAB III_2018121005 - Indra Kusuma.pdf Download (461kB) |
|
Text
EVARA DITAWATI_BAB IV_2018121005 - Indra Kusuma.pdf Restricted to Repository staff only Download (658kB) | Request a copy |
|
Text
EVARA DITAWATI_BAB V_21018121005 - Indra Kusuma.pdf Restricted to Repository staff only Download (155kB) | Request a copy |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA evara (1) - Indra Kusuma.pdf Download (424kB) |
Abstract
Latar Belakang: Game online merupakan permainan yang dihubungkan melalui sebuah internet. Pesatnya perkembangan teknologi internet, game online dapat berdampak dalam basis elektronik dan visual. Game online yang dimainkan secara berlebihan dapat mengakibatkan efek bagi individu. Perilaku agresif sudah menjadi permasalahan yang umum, dimana akhir-akhir ini cenderung semakin meningkat. Tujuan Penelitian : Untuk mengetahui hubungan antara intensitas bermain game online terhadap perilaku agresif Mahasiswa Universitas Sahid Surakarta. Metode Penelitian: Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian korelasional dengan desain penelitian cross sectional. Subjek penelitian ini adalah mahasiswa laki-laki reguler aktif tahun 2018 menurut data per Januari 2022 yang berjumlah 51 mahasiswa. Teknik pengambilan sempel penelitian ini adalah total sempling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis data menggunakan analisis korelsi rank spearman Hasil Penelitian : Hasil penelitian menunjukan bahwa mayoritas mahasiswa mempunyai intensitas bermain game online termasuk sedang sebanyak 30 orang (58,8 %) didukung dengan perilaku agresivitas juga termasuk sedang sebanyak 22 orang mahasiswa (43,1%). Hasil analisis bivariate hubungan antara variabel intensitas bermain game online dan variabel perilaku agresivitas mahasiswa dengan sampel sebanyak 51 mahasiswa dengan menggunakan analisa korelasi spearman rho diperoleh nilai r sebesar 0,710 dengan nilai signifikansi nilai (p value) 0,001 < 0,05. Simpulan : Ada hubungan intensitas bermain game online terhadap perilaku agresif pada mahasiswa Universitas Sahid Surakarta
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Game Online, Perilaku Agresif, mahasiswa laki-laki |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Keperawatan |
Depositing User: | Dwi Ratna Sari |
Date Deposited: | 03 Aug 2022 03:21 |
Last Modified: | 03 Aug 2022 03:21 |
URI: | http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/2348 |
Actions (login required)
View Item |