GIYARTI, Giyarti and Susilo, Dahlan and Al Haris, Firdhaus Hari Saputro (2016) Pengembangan Sistem Informasi Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) di SMP Negeri 1 Salatiga. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.
Text
ABSTRAK.pdf Download (6kB) |
|
Text
COVER.pdf Download (14kB) |
|
Text
GIYARTI_1_BAB_I.pdf Download (155kB) |
|
Text
GIYARTI_2_BAB_II.pdf Download (282kB) |
|
Text
GIYARTI_3_BAB_III.pdf Restricted to Repository staff only Download (516kB) |
|
Text
GIYARTI_4_BAB_IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
|
Text
GIYARTI_5_BAB_V.pdf Download (8kB) |
|
Text
GIYARTI_6_DAFPUST.pdf Download (7kB) |
Abstract
Penyajian informasi di Usaha Kesehatan Sekolah memiliki peranan yang penting untuk mengetahui kondisi kesehatan siswa di sebuah sekolah. Sistem informasi UKS di SMP Negeri 1 Salatiga saat ini masih manual, data dicatat pada buku laporan. Permasalahan yang muncul adalah bagaimanakah mengembangkan sistem informasi Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) di SMP Negeri 1 Salatiga dengan menggunakan Visual Basic 2010 Express dan MySQL sebagai basis datanya. Penelitian ini mengembangkan rancangan sistem informasi UKS yang terdiri dari data obat, data pasien, data petugas, dan data Kartu Menuju Sehat (KMS) Sekolah. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data (data yang diperlukan diperoleh dengan metode observasi dan dokumentasi), dan metode Waterfall untuk pengembangan sistem. Hasil dari penelitian ini adalah terciptanya aplikasi sistem informasi Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) di SMP Negeri 1 Salatiga. Dari hasil pengujian sistem yang dilakukan dengan pengujian Black Box, aplikasi yang dibuat sudah sesuai dengan yang diinginkan pengguna dan dapat dioperasikan oleh pengguna, sehingga sistem informasi Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) layak untuk diterapkan di SMP Negeri 1 Salatiga.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Informatika |
Depositing User: | Agung Ferdiyanto Hapsah |
Date Deposited: | 25 Mar 2021 06:45 |
Last Modified: | 15 Jul 2024 08:13 |
URI: | http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/378 |
Actions (login required)
View Item |