Pengaruh Merokok Terhadap Kadar Gula Darah pada Remaja Siswa SMK An-Nur Ampel Boyolali

SULISTYO, Lilik Joko and Bahri, Ahmad Syamsul and Indriyati, Indriyati (2019) Pengaruh Merokok Terhadap Kadar Gula Darah pada Remaja Siswa SMK An-Nur Ampel Boyolali. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (174kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (97kB)
[img] Text
BAB_1.pdf

Download (128kB)
[img] Text
BAB_2.pdf

Download (233kB)
[img] Text
BAB_3.pdf

Download (493kB)
[img] Text
BAB_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (104kB)
[img] Text
BAB_5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (57kB)

Abstract

Latar Belakang:Rokok adalah salah satu produk tembakau yang dimaksudkan untuk dibakar dan dihisap asapnya yang mengandung nikotin. Nikotin dalam rokok telah terbukti mengakibatkan resistensi reseptor insulin dan dapat menurunkan sekresi insulin pada pankreas sel sehingga dapat meningkatkan kadar gula darah.Tujuan:Untuk mengetahui pengaruh perilaku merokok terhadap kadar gula pada remaja siswa SMK An-Nur Ampel Boyolali.Metode:Jenis penelitian ini adalah observasional dengan desain cross sectionalanalitik. Teknik sampling menggunakan stratified random sampling. Teknik analisis data menggunakan Independent Sample T-Test.Hasil: (1) Rata-rata kadar gula darah remaja pada kelompok eksperimen diperoleh sebesar 96,35 mg/dL (2) Rata-rata kadar gula darah remaja pada kelompok kontrol diperoleh sebesar 92,84 mg/dL (3) Terdapat pengaruh merokok terhadap kadar gula darah pada remaja (sig. 0,0001).Simpulan:Ada pengaruh merokok terhadap kadar gula darah pada remaja siswa SMK An-Nur Ampel Boyolali.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Keperawatan
Depositing User: Anastasia Sekar Arum
Date Deposited: 26 Mar 2021 02:52
Last Modified: 01 Aug 2022 07:30
URI: http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/469

Actions (login required)

View Item View Item