Membangun Aplikasi Nilai Ujian Berbasis Web pada SMAN 1 Kepohbaru Bojonegoro

NOVIANTI, Novianti and Susilo, Dahlan and Al Haris, Firdhaus Hari Saputro (2019) Membangun Aplikasi Nilai Ujian Berbasis Web pada SMAN 1 Kepohbaru Bojonegoro. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
COVER.pdf

Download (24kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (254kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (181kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (363kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (803kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (100kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (240kB)

Abstract

Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 1 Kepohbaru dalam memberikan informasi terkait nilai ujian masih dilaksanakan secara manual yaitu dengan memberikan pengumuman kepada siswa pada setiap kelas dan papan pengumuman. Hal ini dapat menyebabkan siswa kurang mengetahui informasi tersebut untuk mengatasi masalah tersebut maka diperlukan suatu sistem informasi akademik guna mendukung kegiatan yang ada di sekolah. Tujuan penelitian ini adalah untuk membangun aplikasi nilai ujian berbasis web di SMAN 1 Kepohbaru Bojonegoro. Metode Pengumpulan Data yang digunakan adalah Metode Wawancara, Observasi dan Studi pustaka. Pengembangan perangkat lunak menggunakan metode Linear Sequential Model atau Waterfall Model. Bahasa Pemrogramannya adalah PHP dan databasenya menggunakan MySQL. Pengujian sistem menggunakan Pengujian Alpha yang menggunakan metode Black Box dimana hasil semua pengujian terhadap menu Login, menu data surat dan menu laporan surat telah berhasil Semua sistem sudah berjalan dengan cukup baik, aman secara kelayakan, mudah dipahami dari segi tampilan dan hasil yang diperoleh sesuai harapan. Berdasarkan data di atas dapat disimpulkan bahwa sistem informasi akademik dapat digunakan sesuai dengan tujuan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4450 Databases
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Informatika
Depositing User: Fahmi Yufrizal Yusuf
Date Deposited: 26 Mar 2021 02:51
Last Modified: 01 Aug 2022 07:14
URI: https:///id/eprint/479

Actions (login required)

View Item View Item