Faktor-Faktor Yang Bepengaruh Terhadap Kunjungan Ibu ke Posyandu di Desa Mojosari, Kelurahan Bekonang, Kabupaten Sukoharjo

SAPUTRI, Pika indah and Syafiq, Syafiq and Suwarni, Anik (2017) Faktor-Faktor Yang Bepengaruh Terhadap Kunjungan Ibu ke Posyandu di Desa Mojosari, Kelurahan Bekonang, Kabupaten Sukoharjo. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (125kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (29kB)
[img] Text
Bab I.pdf

Download (294kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (460kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (744kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (244kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9kB)

Abstract

Latar Belakang: Posyandu menjadi pelayanan kesehatan penting untuk bayi dan balita yang paling awal. Posyandu bagi masyarakat bermanfaat untuk memantau tumbuh kembang anak dari waktu ke waktu. Tujuan: Untuk mendiskripsikan pengaruh faktor kunjungan seperti frekuensi kunjungan, kontinuitas kunjungan, ketepatan kunjungan, jarak, status pekerjaan, pendidikan,pengetahuan, tingkat pendapatan, umur balita, jumlah balita, sikap dan perilaku ibu ke posyandu di Desa Mojosari Kelurahan Bekonang Kabupaten Sukoharjo. Metode: Penelitian ini merupakan jenis penelitian kuantitatif dengan metode penelitian deskriptif observasional serta pendekatan rancangan Cross Sectional. Sampel dalam penelitian ini semua ibu yang mempunyai balita di Posyandu Sidomulyo 2 & 3 sebanyak 69 orang dengan teknik total sampling. Teknik pengumpulan data dengan kuesioner. Alat analisis yang digunakan dalam penelitian ini dengan uji uji correlation rank spearman. Hasil: (1) Tingkat pendidikan responden berkategori sedang yaitu antara SMP – SMA/SMK. (2) Terdapat pengaruh faktor predisposisi (X) dengan kunjungan ibu ke posyandu (Y) yang ditandai dengan nilai sig. < 0.05. Hasil ini menunjukkan bahwa diperlukan peran serta petugas posyandu, tokoh masyarakat, serta tokoh agama agar orang tua mau datang ke posyandu. Kesimpulan: Terdapat pengaruh faktor predisposisi terhadap kunjungan ibu ke posyandu.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Keperawatan
Depositing User: Agung Ferdiyanto Hapsah
Date Deposited: 29 Mar 2021 08:24
Last Modified: 02 Aug 2022 02:39
URI: http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/754

Actions (login required)

View Item View Item