Penerimaan Diri pada Lansia Di Panti Jati Adulam Ministry Sukoharjo

YUDHISTIRA, Arfinzah Pramudya and Purnomosidi, Faqih and Riskiana, Dian (2024) Penerimaan Diri pada Lansia Di Panti Jati Adulam Ministry Sukoharjo. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
Arfinzah pramudya yudhistira_Cover +Abstrak _2020031002 - Arfin.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Arfinzah pramudya yudhistira_BAB I_2020031002 - Arfin.pdf

Download (695kB)
[img] Text
Arfinzah pramudya yudhistira_BAB II_2020031002 - Arfin.pdf

Download (390kB)
[img] Text
Arfinzah pramudya yudhistira_BAB III_2020031002 - Arfin.pdf

Download (389kB)
[img] Text
Arfinzah pramudya yudhistira_BAB IV_2020031002 - Arfin.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
Arfinzah pramudya yudhistira_BAb V_2020031002 - Arfin.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (334kB) | Request a copy
[img] Text
Arfinzah pramudya yudhistira_Daftar Pustaka_2020031002 - Arfin.pdf

Download (467kB)
[img] Text
Arfinzah pramudya yudhistira_Lampiran_2020031002 - Arfin.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penerimaan diri merupakan sikap menerima diri sendiri serta puas terhadap apa yang telah dimilikinya, termasuk keadaan dan penampilan diri tanpa gelisah dan tidak menolak keadaan diri sendiri.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerimaandiri lansia di Panti Jati Adulam Ministry Sukoharjo. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Informan penelitian sebanyak 5 lansia yang tinggal di panti sebagai informan utama dan 2 orang sebagai informan pendukung yaitu pegawai panti. Metode pengumpulan data menggunakan pedoman wawancara dan pedoman observasi terkait penerimaan diri lansia yang tinggal di panti. Teknik analisis data menggunakan langkah- langkah dari Miles dan Huberman yaitu pengumpulan data, reduction data, display data dan kesimpulan Hasil penelitian menujukan lansia yang tinggal di panti Jati Adulam Ministry Sukoharjo memiliki penerimaan diri yang baik terlihat dari lansia merasa puas tehadap diri sendiri dengan cara bersyukur,tidak prihatin akan adanya reaksi sosial dengan memiliki hubungan yang baik dengan teman dan pegawai panti,memiliki kemandirian dan menghargai diri sendiri menganggap dirinya masih behargarga dengan masih berguna untuk orang disekitarnya.Lansia memiliki penerimaan diri yang baik hal ini didukung juga dengan pelayanan yang baik diberikan oleh para pegawai panti

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Penerimaan diri,Lansia
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Sosial, Humaniora dan Seni > Psikologi
Depositing User: Yohana W
Date Deposited: 27 Mar 2024 03:14
Last Modified: 27 Mar 2024 03:14
URI: http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/2845

Actions (login required)

View Item View Item