Membangun Aplikasi Radio Online Universitas Sahid Surakarta Berbasis Android

NUGROHO, Sahid and Susilo, Dahlan and Charolina, Astri (2016) Membangun Aplikasi Radio Online Universitas Sahid Surakarta Berbasis Android. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (10kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (149kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (287kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (489kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (357kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (93kB)
[img] Text
DaftarPustaka.pdf

Download (84kB)

Abstract

Streaming radio merupakan solusi terhadap keterbatasan jangkauan siar, dan besarnya biaya pembangunan infrastruktur radio konvensional. Tugas akhir ini menawarkan solusi tersebut pada Radio Universitas Sahid Surakarta guna memperluas jangkauan siar, dan penghematan biaya pembangunan infrastruktur. Berdasarkan latar belakang tersebut, maka rumusan masalah yang dibahas dalam Tugas Akhir ini adalah bagaimana membuat Aplikasi Radio Online Universitas Sahid Surakarta Berbasis Android. Tujuan Tugas Akhir ini untuk menghasilkan aplikasi radio online agar radio milik Universitas Sahid Surakarta bisa didengar semua orang dan dapat membantu menginformasikan segala hal tentang kampus dan lainnya. Metode yang digunakan dalam pengembangan ialah waterfall, dan WEBQUAL sebagai parameter pengujian aplikasi. Capaian dalam Tugas Akhir ialah: 1) Implementasi streaming radio pada perangkat siar Radio STS Universitas Sahid Surakarta. 2) Tugas akhir ini berhasil membangun aplikasi klien streaming radio berbasis Android. 3) Berdasarkan hasil pengujian sistem pada Tugas Akhir ini dapat disimpulkan kualitas aplikasi masih sedang dengan rata-rata indeks persepsi semua pernyataan ialah 61.08%. Tugas Akhir ini memiliki keterbatasan ialah Server Radio masih menggunakan server tidak berbayar karena keterbatasan biaya. Saran untuk penelitian atau pengembangan selanjutnya ialah pengembangan yang lebih spesifik untuk server radio, dan penambahan fitur pada aplikasi klien.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Informatika
Depositing User: Agung Ferdiyanto Hapsah
Date Deposited: 25 Mar 2021 06:54
Last Modified: 15 Jul 2024 08:22
URI: http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/390

Actions (login required)

View Item View Item