Hubungan Pengetahuan Dengan Sikap Pasien Kusta dalam Upaya Pencegahan Kecacatan di Puskesmas Gandasuli Kabupaten Halmahera Selatan Provinsi Maluku Utara

FARDAN, Muhamad Rizki and Herawati, Vitri Dyah and Widiyono, Widiyono (2019) Hubungan Pengetahuan Dengan Sikap Pasien Kusta dalam Upaya Pencegahan Kecacatan di Puskesmas Gandasuli Kabupaten Halmahera Selatan Provinsi Maluku Utara. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (88kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (80kB)
[img] Text
BAB 1 RIZKI.pdf

Download (165kB)
[img] Text
BAB 2 RIZKI.pdf

Download (168kB)
[img] Text
BAB 3 RIZKI.pdf

Download (138kB)
[img] Text
BAB 4 RIZKI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (161kB)
[img] Text
BAB 5 RIZKI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (103kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA RIZKY FARDAN.pdf

Download (80kB)

Abstract

Latar Belakang: Hasil studi pendahuluan yang dilakukan pada tanggal 12 Januari 2019 di wilayah Puskesmas Gandasuli dengan metode wawancara terhadap lima penderita kusta terdapat dua orang (40%) mengetahui tentang perawatan diri, tetapi hanya satu orang (20%) yang melakukan perawatan diri untuk mencegah kecatatan kusta, dan dua orang (40%) tidak mengetahui tentang perawatan diri. Dari empat orang yang tidak melakukan perawatan diri dikhawatirkan tidak memperhatikan perubahan fisik yang terjadi pada dirinya sehingga dapat menimbulkan permasalahan berupa gangguan pada fungsi motorik, sensori, dan otonom. Tujuan: Menganalisis hubungan pengetahuan dengan sikap pasien Kusta dalam upaya pencegahan kecatatan Di Puskesmas Gandasuli Kabupaten Halmahera Selatan, Provinsi Maluku Utara Metode: Jenis penelitian ini adalah deskriptif korelasional dengan pendekatan cross-sectional. Populasi adalah pasien kusta yang berada di wilayah kerja Puskesmas Gandasuli Kabupaten Halmahera Selatan Provinsi Maluku Utara berjumlah 37 orang.Sampel 37 responden dengan teknik total sampling. Analisis Data menggunakan chi-square (X2)Hasil: hasil uji chi-square diperolehnya nilai X2hitung = 14,889 dengan pvalue 0,001. Nilai X2hitung >X2tabel dan nilai < 0,05. Diartikan terdapat hubungan yang signifikan antara pengetahuan dengan sikap pasien kusta dalam upaya pencegahan kecacatan di puskesmas gandasuli kabupaten halmahera selatan provinsi maluku utara. Simpulan: Terdapat Hubungan Antara Pengetahuan Dengan Sikap Pasien Kusta Dalam Upaya Pencegahan Kecacatan (p value 0,001)

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Keperawatan
Depositing User: Anastasia Sekar Arum
Date Deposited: 26 Mar 2021 02:54
Last Modified: 01 Aug 2022 07:00
URI: https:///id/eprint/477

Actions (login required)

View Item View Item