Hubungan Tingkat Pengetahuan Warga Binaan Tentang Kesehatan Reproduksi Dengan Perilaku Perawatan Daerah Kewanitaan Saat Menstruasi di Lembaga Pemasyarakatan KOta Surakarta

KURNIAWA, Dewi and Suwarni, Anik and Haris, Rif Atiningyas (2017) Hubungan Tingkat Pengetahuan Warga Binaan Tentang Kesehatan Reproduksi Dengan Perilaku Perawatan Daerah Kewanitaan Saat Menstruasi di Lembaga Pemasyarakatan KOta Surakarta. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (157kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (24kB)
[img] Text
BAB_1.pdf

Download (165kB)
[img] Text
BAB_2.pdf

Download (208kB)
[img] Text
BAB_3.pdf

Download (186kB)
[img] Text
BAB_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (303kB)
[img] Text
BAB_5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (150kB)
[img] Text
DAFPUST-LAMPIRAN.pdf

Download (608kB)

Abstract

Latar Belakang: Personal hygiene merupakan tindakan untuk memelihara kebersihan dan kesehatan seseorang untuk kesejahteraan fisik dan psikis. Akibat jarangnya menjaga kebersihan, timbullah penyakit kelamin seperti keputihan, kanker serviks, alergi, peradangan, infeksi saluran kemih. Studi pendahuluan yang dilakukan di Lembaga Pemasyarakatan Kota Surakarta menunjukkan 5 dari 7 orang masih tidak mengerti dengan baik cara perawatan daerah kewanitaan saat menstruasi. Tujuan: Mengetahui hubungan tingkat pengetahuan tentang kesehatan reproduksi dengan perilakuperawatan daerah kewanitaan saat menstruasi di Lembaga Pemasyarakatan Kota Surakarta. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, dengan rancangan deskriptif korelasi. Populasi adalah seluruh wanita warga binaan di Lembaga PemasyarakatanKotaSurakarta sebanyak 65 orang. Sampel penelitian menggunakan semua populasi dengan total sampling. Teknik analisis data menggunakan Spearman’s Rank. Hasil Penelitian: Tingkat pengetahuan warga binaan tentang kesehatan reproduksi, paling besar kategori cukup yaitu sebesar 26 responden (40%). Perilaku perawatan daerah kewanitaan saat menstruasi, mayoritas negatif dalam perawatan daerah kewanitaan saat menstruasi yaitu 41 responden (63,1%). Terdapat hubungan tingkat pengetahuan warga binaan tentang kesehatan reproduksi dengan perilaku perawatan daerah kewanitaan saat menstruasi di Lembaga Pemasyarakatan Kota Surakarta (p= 0,0001). Simpulan: Ada hubungan tingkat pengetahuan warga binaan tentang kesehatan reproduksi di Lembaga Pemasyarakatan Kota Surakarta.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Keperawatan
Depositing User: Agung Ferdiyanto Hapsah
Date Deposited: 29 Mar 2021 03:34
Last Modified: 02 Aug 2022 02:12
URI: https:///id/eprint/686

Actions (login required)

View Item View Item