METODE TOPSIS UNTUK MENENTUKAN PRIORITAS LOKASI DESTINASI DESA WISATA DI DESA KALIGENTONG KECAMATAN GLADAGSARI KABUPATEN BOYOLALI

Retnoningsih, Dwi (2021) METODE TOPSIS UNTUK MENENTUKAN PRIORITAS LOKASI DESTINASI DESA WISATA DI DESA KALIGENTONG KECAMATAN GLADAGSARI KABUPATEN BOYOLALI. [Research] (In Press)

[img] Text
PropRiset_Anggota_DwiRetnoningsih_Genap2021.pdf

Download (1MB)

Abstract

Potensi desa Kaligentong memiliki lahan kosong yang dapat dijadikan destinasi wisata utama. Desa Kaligentong juga memiliki banyak dukuh yang dapat dimanfaatkan untuk pengembangan destinasi wisata.Pengelolaan desa wisata dengan harapan dapat menciptakan pendapatan secara ekonomi bagi warganya. Penelitian ini dibuat guna menjawab permasalahan yang dihadapi yaitu untuk memperoleh gambaran/penentu kebijakan prioritas pembangunan potensi yang ada agar lebih terukur dan tepat sasaran. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data adalah dengan wawancara, observasi, arsip-arsip dan studi pustaka. Luaran yang diharapkan terselesaikannya laporan penelitian, publikasi ilmiah/artikel, terjalinnya jejaring kerjasama.

Item Type: Research
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > T Technology (General) > T201 Patents. Trademarks
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Informatika
Depositing User: Dwi Retno ningsih
Date Deposited: 05 Sep 2021 04:31
Last Modified: 16 Aug 2024 02:48
URI: http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/1364

Actions (login required)

View Item View Item