Gambaran Penggunaan Obat Diare pada Pasien Dewasa di Puskesmas Ngemplak Boyolali Tahun 2021

Sunaryo, Tias Tifani and Ariastuti, Reni and Khusna, Khotimatul (2022) Gambaran Penggunaan Obat Diare pada Pasien Dewasa di Puskesmas Ngemplak Boyolali Tahun 2021. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
Tias Tifani S_DAFTAR ISI + ABSTRAK_2018141018 - Tias Tifani-1-16.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Tias Tifani S_BAB I_2018141018 - Tias Tifani.pdf

Download (37kB)
[img] Text
Tias Tifani S_BAB II_2018141018 - Tias Tifani.pdf

Download (230kB)
[img] Text
Tias Tifani S_BAB III_2018141018 - Tias Tifani.pdf

Download (133kB)
[img] Text
Tias Tifani S_BAB IV_2018141018 - Tias Tifani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (162kB) | Request a copy
[img] Text
Tias Tifani S_BAB V_2018141018 - Tias Tifani.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (26kB) | Request a copy
[img] Text
Tias Tifani S_DAPUS_2018141018 - Tias Tifani-77-81.pdf

Download (176kB)

Abstract

Diare adalah suatu kondisi dimana feses berbentuk encer atau cair dan frekuensinya lebih dari tiga kali sehari, pengobatan diare yang diberikan pada pasien dewasa adalah antisekresi selektif, adsorben dan antimotilitas. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran penggunaan obat diare pada pasien dewasa di Puskesmas Ngemplak Boyolali. Penelitian ini menggunakan metode survei deskriptif dengan pendekatan retrospektif dan menggunakan alat ukur rekam medik yang diambil pada periode Januari – Desember 2021. Sampel penelitian ini diambil menggunakan metode slovin yang berjumlah 74 pasien. Analisis data dilakukan secara deskriptif dan menggunakan rumus persentase yang kemudian disajikan dalam bentuk tabel. Hasil penelitian penggunaan obat antidiare pada pasien dewasa di Puskesmas Ngemplak Kab. Boyolali pada Tahun 2021 yaitu pemberian obat tunggal sebanyak 55 pasien berupa obat attalpugit 600mg sebanyak 43 pasien dan loperamide 2mg sebanyak 12 pasien dengan frekuensi pemberian obat 3 x 1 tablet/hari, serta pemberian obat kombinasi berupa attalpugit 600mg atau loperamide 2mg dengan frekuensi pemberian obat 3 x 1 tablet/hari ditambah antibiotik kotrimoksazol dengan frekuensi pemberian 2 x 2 tablet/hari sebanyak 19 pasien. Lama pemberian terapi baik obat tunggal maupun kombinasi diberikan selama 3 hari sebanyak 74 pasien. Kesimpulan: Pengobatan diare akut pada pasien dewasa di Puskesmas Ngemplak Kab. Boyolali tahun 2021 telah sesuai dengan guideline acute diarrhea in adults and children: a global perspective world gastroenterology organisation global.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Diare; Obat; Pasien Dewasa: Puskesmas; Puskesmas Ngemplak; Kabupaten Boyolali.
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Farmasi
Depositing User: Yohana W
Date Deposited: 05 Jan 2023 06:16
Last Modified: 05 Jan 2023 06:33
URI: https:///id/eprint/2455

Actions (login required)

View Item View Item