Pengaruh Penyuluhan Metode Demonstrasi Tentang Asi Eksklusif Terhadap Tingkat Pengetahuan Ibu yang Memiliki Anak Usia 0-6 Bulan di Desa Patai Kecamatan Cempaga Kabupaten Kotawaringin Timur

SUAIF, Suaif and Bintoro, Wahyu and Rositasari, Shinta (2018) Pengaruh Penyuluhan Metode Demonstrasi Tentang Asi Eksklusif Terhadap Tingkat Pengetahuan Ibu yang Memiliki Anak Usia 0-6 Bulan di Desa Patai Kecamatan Cempaga Kabupaten Kotawaringin Timur. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
ABSTRAK_1.pdf

Download (48kB)
[img] Text
1.Halaman Judul.pdf

Download (12kB)
[img] Text
BAB_1.pdf

Download (91kB)
[img] Text
BAB_2.pdf

Download (159kB)
[img] Text
BAB_3.pdf

Download (282kB)
[img] Text
BAB_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (132kB)
[img] Text
BAB_5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6kB)
[img] Text
11.DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (101kB)

Abstract

Latar Belakang: Metode demonstrasi perlu dilakukan dalam rangka pengembangan pengetahuan masyarakat untuk mengingat masyarakat serta mencontoh atau meniru orang lain sebagai salah satu naluri yang sangat kuat. Sifat masyarakat tersebut sangat konstruktif dan memiliki manfaat sebab petugas kesehatan dapat memberikan informasi kepada masyarakat dengan cara memberikan penyuluhan untuk melakukan segi–segi yang berguna bagi bayi. Tujuan: Mengetahui pengaruh penyuluhan tentang ASI eksklusif dengan metode demonstrasi terhadap tingkat pengetahuan ibu di Desa Patai, Kecamatan Cempaga, Kabupaten Kotawaringin Timur Metode Penelitian: Penelitian ini merupakan pre-eksperimental dengan desain intact-group comparison, populasi 30 ibu menyusui yang mempunyai anak 0-6 bulan, teknik pengambilan sampel menggunakan total sampling. Analisis data menggunakan Independent Sample T-Test. Hasil: (1) Rerata tingkat pengetahuan ibu sebelum diberikan penyuluhan dengan metode demonstrasi ASI Eksklusif sebesar 14,60. (2) Rerata tingkat pengetahuan ibu sesudah diberikan penyuluhan dengan metode demonstrasi ASI Eksklusif sebesar 18,87. (3) Terdapat pengaruh penyuluhan tentang ASI Eksklusif dengan metode demonstrasi terhadap tingkat pengetahuan ibu di desa Patai, Kecamatan Cempaga, Kabupaten Kotawaringin Timur. Simpulan: Terdapat pengaruh penyuluhan tentang ASI Eksklusif dengan metode demonstrasi terhadap tingkat pengetahuan ibu

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman
Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Keperawatan
Depositing User: Fahmi Yufrizal Yusuf
Date Deposited: 29 Mar 2021 02:23
Last Modified: 01 Aug 2022 08:29
URI: https:///id/eprint/647

Actions (login required)

View Item View Item