KUSUMA, Kukuh Indra and Herawati, Vitri Dyah and Widiyono, Widiyono (2022) Hubungan Pola Makan dengan Kadar Asam Urat Pada Usia Dewasa Tua di Pos Pembinaan Terpadu (POSBINDU) Desa Gilis Kecamatan Tangen. Other thesis, Universitas Sahid Surakarta.
Text
kukuh indra kusuma_COVER_2018121009 - ngfly yers.pdf Download (686kB) |
|
Text
kukuh indra kusuma_ABSTRAK_2018121009 - ngfly yers.pdf Download (227kB) |
|
Text
kukuh indra kusuma_BAB 1_2018121009 - ngfly yers.pdf Download (157kB) |
|
Text
kukuh indra kusuma_BAB 2_2018121009 - ngfly yers.pdf Download (208kB) |
|
Text
kukuh indra kusuma_BAB 3_2018121009 - ngfly yers.pdf Download (296kB) |
|
Text
kukuh indra kusuma_BAB 4_2018121009 - ngfly yers.pdf Restricted to Repository staff only Download (245kB) | Request a copy |
|
Text
kukuh indra kusuma_BAB 5_2018121009 - ngfly yers.pdf Restricted to Repository staff only Download (16kB) | Request a copy |
|
Text
kukuh indra kusuma_DAFTAR PUSTAKA_2018121009 - ngfly yers.pdf Download (24kB) |
Abstract
Pola makan yang tidak sehat dapat mengakibatkan seseorang mudah terkena penyakit asam urat. Asam urat di sebabkan karena gangguan dalam pembentukan enzim urikinase. Banyaknya makanan tinggi purin yang dikonsumsi akan semakin memperbesar risiko terkena asam urat. Tujuan Penelitian: Untuk mengetahui hubungan pola makan dengan kadar asam urat di Posbindu Desa Gilis Kecamatan Tangen. Metode Penelitian: Menggunakan penelitian kuantitatif dan desain penelitian deskriptif korelasional, Pendekatan yang dipakai adalah cross sectional. Subjek penelitian ini adalah anggota posbindu yang berjumlah 38 orang. Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah total sampling. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan cek asam urat dengan alat GCU.Teknik analisis data menggunakan uji Kendall’s tau-b Hasil Penelitian: Menunjukan bahwa Pola makan pada anggota usia dewasa tua di Posbindu mayoritas termasuk baik sebanyak 25 responden (65,8%). Kadar asam urat pada anggota usia dewasa tua di Posbindu mayoritas termasuk normal sebanyak 33 responden (86,8%). Hasil analisis bivariat hubungan antara variabel pola makan dengan variabel kadar asam urat dengan sampel sebanyak 38 orang dengan menggunakan analisa korelasi kendall tau diperoleh nilai r sebesar 0,643 dengan nilai signifikansi nilai (p value) 0,000 > 0,05. Simpilan: Ada hubungan pola makan dengan kadar asam urat pada usia dewasa tua di posbindu desa gilis kecamatan tangen
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pola Makan, Asam Urat, Usia Dewasa |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Sains, Teknologi dan Kesehatan > Keperawatan |
Depositing User: | Dwi Ratna Sari |
Date Deposited: | 03 Aug 2022 03:17 |
Last Modified: | 03 Aug 2022 03:17 |
URI: | http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/2345 |
Actions (login required)
View Item |