Kajian Visual Ilustrasi pada Artwork Design T-Shirt Produksi Hecate

ABDILAH, Andy and Sugiharjanto, Asto Adi and Yulianto, Arif (2018) Kajian Visual Ilustrasi pada Artwork Design T-Shirt Produksi Hecate. Skripsi thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
COVER.pdf

Download (92kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (114kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (179kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (520kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (65kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (4MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis unsur-unsur visual yang terkandung pada ilustrasi artwork design t-shirtdan mendeskripsikan setiap unsur yang terkandung di dalam ilustrasi artwork design t-shirttersebut yaitu bentuk, warna dan tipografi. Lalu kemudian dianalisis satu-persatu untuk mengupas unsur-unsur visual yang terdapat pada ilustrasi artwork design t-shirt, sehingga pesan dari ilustrasi artwork design t-shirttersebut dapat terbaca dengan jelas. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif, objek peneltiannya adalah artwork design t-shirt. Penelitian ini difokuskan pada ilustrasi artwork design t-shirtproduksi hecateyang dibagi tiga kategoriyaitumitologi Yunani, mitologi Inggris, dan mitologi Jepang yang terdiri dari bentuk ilustrasi, warna dan tipografi.. Data yang diperoleh dianalisis secara deskriptif kualitatif dengan mendiskripsikan unsur-unsur visual yang ada dengan kaitannya terhadap isi cerita mitologi. Keabsahan data diperoleh dengan cara triangulasi teori yaitu, berdasarkan dari kajian-kajian teori tentang interpretasi yang ada. Hasil penelitian menunjukan bahwa ilustrasi artwork design t-shirtmengandung unsur-unsur visual yang terdapat dalam ilustrasi artwork design t-shirtyaitu bentuk, warna dan tipografi dalam mengkomunikasikan pesan cerita mitologiyang keseluruhan unsur-unsur visual ilustrasi artwork design t-shirttersebut saling terkait dalam membentuk pesan utama cerita mitologiyang dapat memicu rasa ingin tahu khalayak untuk membacanya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kajian Visual Ilustrasi, Artwork, Mitologi
Subjects: N Fine Arts > N Visual arts (General) For photography, see TR
Divisions: Fakultas Sosial, Humaniora dan Seni > Desain Komunikasi Visual
Depositing User: Anastasia Sekar Arum
Date Deposited: 25 Mar 2021 06:18
Last Modified: 01 Aug 2024 06:34
URI: http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/350

Actions (login required)

View Item View Item