Penerapan Kekayaan Media Berdasarkan Pemaknaan Analisis Konten Flayer Dakwah pada Instagram MTA TV Periode 2021 - 2025

Wibowo, Alfian Arif and Wisudawanto, Rahmat and Pratiwi, Dyah Retno (2025) Penerapan Kekayaan Media Berdasarkan Pemaknaan Analisis Konten Flayer Dakwah pada Instagram MTA TV Periode 2021 - 2025. Skripsi thesis, Universitas Sahid Surakarta.

[img] Text
Alfian Arif Wibowo_Hal. Awal_2021071012.pdf

Download (802kB)
[img] Text
Alfian Arif Wibowo_BAB I_2021071012.pdf

Download (378kB)
[img] Text
Alfian Arif Wibowo_BAB II_2021071012.pdf

Download (425kB)
[img] Text
Alfian Arif Wibowo_BAB III_2021071012.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (282kB) | Request a copy
[img] Text
Alfian Arif Wibowo_BAB IV_2021071012.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
Alfian Arif Wibowo_BAB V_2021071012.pdf

Download (249kB)
[img] Text
Alfian Arif Wibowo_Daftar Pustaka_2021071012.pdf

Download (257kB)
[img] Text
Alfian Arif Wibowo_Lampiran_2021071012.pdf

Download (9MB)
Official URL: https://journal.asdkvi.or.id/index.php/Filosofi/ar...

Abstract

Dalam menyebarkan informasi khususnya terkait unggahan flayer dakwah humas MTA TV Surakarta menggunakan media sosial instagram. Untuk menyebarkan informasi, humas memanfaatkan fitur yang ada pada instagram yaitu meliputi foto, caption, hashtag, link, dan mention yang dapat mengundang banyak respon dari pengguna media sosial instagram. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menilai sejauh mana unggahan flayer instagram bertemakan dakwah MTA TV memenuhi kriteria kekayaan media yang meliputi kesegeraan, keragaman isyarat, variasi Bahasa, dan sumber personal. Adapun Pesan yang disampaikan dalam flayer tidak selalu dapat dimaknai secara langsung oleh audiens. Oleh karena itu, diperlukan pendekatan yang mampu membedah struktur dan fungsi tanda secara mendalam menggunakan analisis semiotika Roland Barthes, yaitu metode yang mengkaji ilmu tanda-tanda elemen atau pesan yang diungkapkan maknanya baik tersirat maupun tersurat. Dalam analisisnya melibatkan pemaknaan denotasi, konotasi dan mitos. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan sumber data primer berupa unggahan flayer bertemakan dakwah pada akun instagram @mtatv_official dan data sekunder pada penelitian ini berupa hasil penelitian dan artikel jurnal yang relevan dengan topik yang dikaji dengan menggunakan tektik total sampling. Penelitian ini menggunakan metode teknik pengumpulan data yaitu, observasi dan dokumenasi. Berdasarkan analisis yang sudah dilakukan, penelitian ini menemukan bahwa unggahan flayer bertemakan dakwah pada instagram MTA TV sudah menerapkan empat unsur kriteria kekayaan media. Penerapan kekayaan media yang dilakukan humas MTA TV memiliki potensi dalam menyampaikan informasi dengan cepat dan efektif, walaupun ada beberapa aspek yang perlu ditingkatkan agar mengoptimalkan efektivitas pesan yang disampaikan ke publik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: MTA TV, Flayer, Humas, Instagram, Kekayaan Media, Semiotika, Media Sosial, SWOT
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Fakultas Sosial, Humaniora dan Seni > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Alfian Arif Wibowo
Date Deposited: 06 Oct 2025 08:20
Last Modified: 06 Oct 2025 08:20
URI: http://repository.usahidsolo.ac.id/id/eprint/3419

Actions (login required)

View Item View Item